Rabu, 06 November 2013

Sistem Informasi Yang Harus Dilindungi Melalui Sistem Keamanan

Sistem Informasi Yang Harus  Dilindungi Melalui 
Sistem Keamanan




Aset Sistem Informasi yang harus di lindungi melalui sistem

keamanan dapat diklasifikasikan menjadi 2 yaitu (lihat gbr. 6.1) :


1. Aset Fisik, meliputi :

a. Personnel

b. Hardware (termasuk media penyimpanan, dan periperalnya)

c. Fasilitas

d. Dokumentasi dan

e. Supplies


2. Aset Logika

a. Data / Informasi dan

b. Sofware (Sistem dan Aplikasi)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar